25.11.10

pengamatan peristiwa difusi


Judul                        : Pengamatan peristiwa difusi

Tujuan                    : Untuk mengetahui bagaimana peristiwa difusi pada sirup

Alat dan Bahan   :

No
Nama alat / Bahan
spesifikasi
Jumlah
1
Air
 -
Secukupnya
2
Sirup
 -
Secukupnya
3
Gelas
 -
1 – 2 buah
4



5




Rumusan masalah          :

1.      Apakah pengaruh sirup yang dimasukkan dalam air ?
2.      Apakah yang terjadi pada sirup yang dimasukkan dalam air ?


Landasan teori                 :

            Pada peristiwa difusi yang terjadi dalam pengamatan larutan memiliki sifat untuk berpindah dari konsentrasi yang rendah ke konsentrasi yang lebih tinggi, setelah sirup dimasukan dalam air maka sirup tersebut akan mengendap kemudian menyebar dan membuat larutan air menjadi pekat oleh warna sirup pada saat itulah terjadi peristiwa difusi

Variabel                              :

Variable bebas             : Sirup
                                      Air

            Variabel terikat           : Banyak gelas
                                     
            Variabel respon           : Kepekatan yang ditimbulkan oleh sirup

Hipotesis                  :

1.      Sirup yang dimasukan dalam air akan memberikan warna pada air namun warna yang ditimbulkan oleh sirup tidak begitu pekat karena masih baru dimasukkan dalam air.
2.      Saat sirup dimasukkan kedalam air maka sirup tersebut akan menyebar secara perlahan keseluruh air dan memberikan warna pada air tergantung sirup warna apa yang dipakai setelah beberapa saat sirup tersebut akan mengendap dan memberikan warna pekat pada air.



Langkah - langkah        :

Mengamati peristiwa difusi
1.      Siapkan gelas yang akan dipakai ( 1 – 2 buah ).
2.      Kemudian siapkan sirup ( terserah mau menggunakan warna apa ).
3.      Tuangkan sirup kedalam air ( secukupnya ) tunggu hingga sirup tersebut menyebar ke air.
4.      Setelah bebebrapa saat ( kurang lebih 30 menit ) amatilah apa yang terjadi pada air.

Analisis data                    :

            Setelah 30 menit terjadi peristiwa difusi pada air pada larutan air terlihat bahwa sirup mulai mengendap kemudian menyebar keseluruh air dan mengakibatkan kepekatan warna pada air pada saat itulah terjadi peristiwa difusi yaitu perpindahan dari kodentrasi yang rendah ke konsentrasi yang lebih tinggi

Kesimpulan                       :
           
            Banyaknya sirup yang dimasukkan dalam air sangat mempengaruhi peristiwa difusi, dan pada saat sirup dimasukkan kedalam air kondisi sirup tersebut masih dalam konsentrasi rendah setelah beberapa saat sirup tersebut mulai mengendap dan pada saat itulah sirup mulai menuju pada konsentrasi yang tinggi, sirup yang dalam keadaan seperti itu dapat membuat air menjadi pekat oleh warna sirup.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar